Cara bermain game PS di komputer atau laptop, tanpa lag.
Nah pada tutor kali ini saya mau jelasin cara bermain game
PS 2 di pc, Kali aja ada dari kalian yang gak punya PS 2 dan pengen mainin game
PS 2 sedangkan kalian hanya punya komputer atau laptop. Nah ketimbang beli PS 2
lebih baik kalian ikuti cara di bawah ini, tanpa basa basi lagi langsung ke
topik pembahasan.
1. Pertama kalaian download dulu simulator PS 2 dan juga contoh
gamenya dibawah ini.
2. Setelah
selesai mendownload kalian extrack ke dua file tersebut, carannya dengan klik
kanan file tersebut lalu pilih extract file, dan tentuin dimana kalian ingin
simpan hasil extractnya.
3. Jika sudah selesai proses extractnya kalian buka folder
hasil extract tadi, lihat gambar di bawah itu yang ada di dalam folder
Lalu double klik “arta014.pcsx2-1.2.1-r5875-setup” maka akan
muncul user acount control klik saja “yes”
4. Setelah
itu akan tampil seperti gambar di bawah, kalian klik saja “next”
Maka
akan tampil interface installnya, kalian klik saja “install” lihat gambar di
bawah
5. Dan tunggu proses instalasinya, gambar di bawah adalah
proses instalasinya, jika sudah selesai kalian click saja “close”
6. Nah sekarang pergi ke desktop dan buka aplikasinya, maka
akan muncul seperti gambar di bawah kalian klik saja “next/lanjut”
Dan akan
tampil lagi seperti gambar dibawah, kalian klik saja “next/lanjut”
Setelah
itu kalian akan masuk ke menu pemilihan BIOS, lihat gambar di bawah(jangan klik
apa apa) lanjutkan ke langkah memasukkan file BIOS di bawah
7. Sekarang
kita akan memasukkan BIOSnya, caranya adalah kembali lagi ke folder hasil
extract simulator PS2 dan buka folder BIOS,lihat gambar di bawah itu yang ada
di folder BIOS
Lalu copy semua yang ada di dalam folder bios dan masuk ke
lokal disk C/user/nama pc kalian/my document/PCSX2/BIOS lalu pastekan disana,
lihat gambar di bawah ini hasil pastenya.
8. Setelah itu kalian kembali ke aplikasi simulator PS2 dan
klik “ulang muat” dan pilih salah satu dari 3 BIOS yang tersedia, lihat gambar
di bawah
Setelah di pilih BIOSnya kalian klik “akhiri”
9. Maka
akan tampil seperti gambar di bawah.
10. untuk bermain gamenya kalian klik CDVD lalu pilih pemilih
ISO pilih temukan maka akan tampil seperti gambar dibawah.
Setelah itu kalian cari hasil extract dari game yang tadi di
download format gamenya ISO/ BIN(itu game burnout3, jika mau game yang lain
bisa berkomentar di bawah dan akan saya bagi game-game PS2 yang lain) setelah
itu klik “open”
Sekian tutorial kali ini, jangan lupa tinggalkan komentar kalian.
Jika mau game PS2 yang lain silahkan REQ di kolom komentar...
Terimakasi
Salam”aluhingen”
Thanks for reading & sharing Lateng tutorial
keren gan jadi inget maen PS 2 dulu sering main bola dulu maen PES
ReplyDeletehehe iya bang, semoga bermanfaat bang, akan selalu update bang, jika mau game yang lain silahkan REQ bang....
Delete